Dari
bukti-bukti arkeologi dan purbakala, para ahli membuat hipotesa bahwa sepatu
sudah ditemukan sejak 40rb tahun lalu, di Jaman Paleolitikum Tengah. Namun,
hingga Jaman Paleolitikum Tua, sepatu belum digunakan secara konsisten oleh
penduduk. Model sepatu pertama kali memiliki bahan yang lembut, dari kulit
asli, dan dibentuk menyerupai sandal atau pun moccasins (sepatu sandal).