TUTORIAL TERNAK IKAN CUPANG

CARA CEPAT UNTUK MENGHASILKAN YG TEPAT
sobat cupang dimana pun berada
 disini saya akan berbagi ilmu percupangan 











Siapkan toples atau ember, atau aquarium yang menurut anda pantas dan pas untuk menampung anakan dari telur hingga dewasa..

1. isi air antara 10 sampai 20 cm
2. isi aquarium dengan tanaman tanaman air contohnya eceng gondok
3. masukan ikan cupang jantan sesuai kreteria anda
4.diam kan beberapa waktu kira-kira 2-5 hari
5.cari indukan cupang yang sejenis dengan ikan jantan dan sudah siap dibuahi atau hamil, dengan tempat terpisah yaitu didalam toples selai
6 masuk kan toples tersebut kedalam tempat sijantan tadi
7. diam kan beberapa hari hingga si jantan mengungumpulkan atau membuat buih atau gelembung dibawah tanaman air sebanyak mungkin untuk tempat telur
8.jika sudah melalui proses tersebut maka lepaskan lah indukan cupang kedalam tempat yg sama atau gabungkanlah..
9 tunggu beberapa waktu jantan dan betina akan melalu proses perkawinan dan mengeluarkan telur telur
10.telur yang keluar akan dipindahkan oleh cupang jantan ke buih yg sudah tersedia
11.pisahkan indukan betina setelah peroses perkawinan, kalau tidak dipisahkan cupang betina akan memakan telur telurnya
12. tunggu 1 sampai 3 hari telur akan menetas.
13. IKAN CUPANG jantanlah akan menunggu sampai anakan besar dan bisa makan sendiri
14.usahakan makan selama proses perkawinan cacing rambut atau sutra.
15. setelah menetas anakan cupang jgn diberi makan tapi diam kan saja selama 3hari saja setelah itu boleh di beri makan.


Sobat cupang dimana saja berada selamat mencoba smoga menghasil cupang cupang yang berkualitas.